Gelar Kalingmas, Ini yang Disampaikan Kapolsek Kedurang Ilir

Sabtu 09 Nov 2024 - 08:05 WIB
Reporter : Renald
Editor : Asrianto

Untuk diketahui Polsek KDI ingin menunjukkan bahwa pendekatan humanis melalui tempat ibadah dapat menjadi sarana yang efektif dalam menciptakan harmoni dan stabilitas di masyarakat.

Di tengah tantangan zaman, harapan besar tersemat agar kegiatan serupa terus berlanjut, membangun kekuatan komunal di tengah masyarakat Desa Sukananti dan sekitarnya. (Renald)

Kategori :