Anda dapat menggunakan oral irrigator atau water flosser. Ini merupakan alat khusus yang mampu menyemprotkan air
Dengan, tekanan stabil ini berguna untuk membersihkan sela gigi dan bagian gigi yang berbatasan dengan gusi. Sehingga, sisa makanan yang menyangkut dapat larut dengan air.
5. Pakai Obat Kumur
Anda dapat menggunakan obat kumur. Pilihlah larutan kumur yang mengandung fluoride, bebas alkohol, dan memiliki efek resistensi rendah, sehingga bakteri di dalam mulut tidak kebal terhadap obat kumur.
6. Hindari Makanan Keras
Saat behel pertama kali dipasang, Anda disarankan untuk menghindari makanan yang keras dan lengket sebagai cara merawat behel gigi.
Hal ini dikarenakan jenis makanan tersebut mampu membuat kawat gigi bergeser dengan mudah dan juga mengikis email gigi.
Apabila Anda ingin memakannya, sebaiknya potonglah makanan tersebut menjadi ukuran yang lebih kecil agar lebih mudah dikunyah.
BACA JUGA: Ini Manfaat Matoa Bagi kecantikan