Anda Sarjana Pendidikan, Selain Formasi Guru, Bisa Melamar di 10 Formasi ini Pada Tes CPNS 2024

Anda Sarjana Pendidikan, Selain Formasi Guru, Bisa Melamar di 10 Formasi ini Pada Tes CPNS 2024 -istimewa/Bengkuluekspress.-

Formasi Pengembang Perbukuan harus memiliki kualifikasi pendidikan yaitu S-1 Pendidikan.

Untuk tugas dan tanggung jawab yang dimiliki yaitu melaksanakan sistem pengembangan buku yang mencakup materi pendidikan.

8. Analis Kata dan Peristilahan

Formasi Analis Kata dan Peristilahan yang membutuhkan kualifikasi pendidikan yaitu S-1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia.

Formasi ini memiliki tugas dan tanggung jawab yaitu untuk menganalisis kata dan istilah yang digunakan dalam materi pendidikan secara terstandar dan akurat.

9. Pengembangan model Penilaian Pendidikan

Formasi ini membutuhkan kualifikasi pendidikan yaitu S-1 Pendidikan.

Adapun tugas dan tanggung jawabnya untuk melaksanakan pengembangan asesmen pendidikan, meliputi perencanaan, penyusunan, pemanfaatan dan juga evaluasi hasil asesmen pendidikan.

BACA JUGA:Amalkan Doa Ini, Insya Allah Penyakit Kanker Sembuh

BACA JUGA:Amalkan Doa Ini Setiap Pagi, Insya Allah Memiliki Kekayaan Melimpah

10. Pengembang Kurikulum

Formasi terakhir ini juga membutuhkan kualifikasi pendidikan yaitu S-1 Pendidikan.

Adapun tugas dan tanggung jawab yang dimiliki yaitu utnuk melaksanakan pengembangan kurikulum pendidikan.

Demikianlah informasi terkait 10 formasi tes CPNS 2024 yang akan dibuka untuk lulusan sarjana pendidikan selain formasi guru. Semoga informasi ini bermanfaat. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan