Pendaftaran Tes CPNS 2024 Sudah Dibuka, Siapkan Sejumlah Dokumen Ini, Berikut Cara Daftarnya

Pendaftaran Tes CPNS 2024 Sudah Dibuka, Siapkan Sejumlah Dokumen Ini, Berikut Cara Daftarnya-Istimewa/Bengkuluekspress.-

- Surat Lamaran yang ditujukan kepada instansi yang dilamar.

- Pas foto terbaru dengan ukuran dan format sesuai ketentuan.

BACA JUGA:Porwanas 2024, Atlet Pelari Bengkulu Pertahankan Medali Perak, Ini Catatan Waktunya

BACA JUGA:Peringatan Darurat Lambang Burung Garuda Disertai Suara Sirine Viral

- Surat Pernyataan yang menunjukkan tidak pernah dihukum penjara, tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat dari PNS/TNI/Polri, tidak sedang menjadi anggota atau pengurus partai politik, dan bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI.

- Peserta harus dinyatakan sehat jasmani dan rohani yang dibuktikan dengan surat keterangan sehat dari dokter.

- Tidak terlibat dalam penyalahgunaan narkoba yang dibuktikan dengan surat keterangan bebas narkoba.

- Peserta yang sedang menjalani pendidikan formal tidak dapat mengikuti seleksi CPNS kecuali jika mendapatkan izin tertulis dari instansi terkait.

- Peserta harus memiliki surat keterangan catatan kepolisian (SKCK) yang menunjukkan tidak memiliki catatan kriminal.

- Setiap instansi atau formasi mungkin memiliki persyaratan khusus lainnya, seperti sertifikasi tertentu atau pengalaman kerja di bidang terkait.

BACA JUGA:Porwanas 2024, Atlet Pelari Bengkulu Pertahankan Medali Perak, Ini Catatan Waktunya

BACA JUGA:Pilkada BS 2024, Bakal Diikuti 4 Pasang Cakada, Ini Paslonnya

Demikianlah informasi rekrutmen CPNS 2024 yang pendaftarannya sudah dibuka. Semoga  bermanfaat.

Selamat berjuang, semoga anda bisa menjadi abdi negara pada tahun ini. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan