Salah Satunya Bisa Menurunkan Darah Tinggi, Khasiat Belimbing Wuluh Untuk Kesehatan

Belimbing wuluh -istimewa/bengkuluekspress-

Dengan begitu, sirkulasi darah dari dan menuju jantung menjadi seimbang.

BACA JUGA:Tak Banyak Yang Tahu, Salah Satunya Bisa Menurunkan Berat Badan, Ini 10 Manfaat Garam Untuk Kesehatan

BACA JUGA:Obati Sakit Gigi Berlubang, Berikut Khasiat Kunyit Untuk Kesehatan

 5. Program Diet

Belimbing wuluh rendah kalori namun tinggi serat, sehingga baik untuk dikonsumsi dalam program penurunan berat badan

Cara membuat rebusan belimbing wuluh: 

 1. Ambil beberapa belimbing wuluh yang sudah matang dan bersihkan 

 2. Iris tipis belimbing wuluh 

 3. Rebus belimbing wuluh dalam air bersih selama beberapa menit hingga air berwarna kuning kecoklatan 

 4. Saring air rebusan belimbing wuluh 

 5. Tambahkan sedikit madu atau gula secukupnya untuk rasa 

 Itulah beberapa manfaat mengonsumsi  belimbing wuluh, kendati rasa masam, namun segudang khasiat yang diberikan baik untuk kesehartan tubuh, semoga bermanfaat. (**) 

 

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan