Permasalahan E-Materai Ganggu Proses Pendaftaran CPNS 2024, Ini Harapan Pelamar

Permasalahan E-Materai Ganggu Proses Pendaftaran CPNS 2024, Ini Harapan Pelamar-ilustrasi/Bengkuluekspress-

Sherly berharap pemerintah segera mengambil langkah untuk mengatasi masalah ini. 

"Saya berharap ada kebijakan terkait permasalahan ini, bahkan jika perlu masa pendaftaran CPNS diperpanjang, karena proses persiapan berkas sudah sangat panjang," harapnya.

Rupanya harapan para pelamar agar pendaftaran tes CPNS 2024 diperpanjang terwujud.

Sebab, pemerintah telah memerpanjang waktu pendaftaran hingga 10 September 2024.  (Mg1)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan