Pupuk Kompos dari Daun Kering, Begini Cara Membuatnya

Warga saat membuat pupuk kompos-Istimewa/Bengkuluekspress.-

Cara Membuat Pupuk Kompos :

- Buat campuran dekomposer dengan mencampurkan nasi aking dengan air.

- Siramkan larutan dekomposer ke daun kering yang telah dikumpulkan.

- Pastikan larutan tersebut mengenai seluruh daun kering.

- Setelah daun lembab, masukan ke dalam karung.

- Ikat karung berisi daun kering dengan tali rafia.

- Simpan hingga empat minggu, di mana setiap minggu siramkan air ke dalam daun kering yang tersimpan di karung.

BACA JUGA:Pupuk Kandang dari Kotoran Ayam, Begini Cara Membuatnya

BACA JUGA:Banyak Manfaat Pupuk KNO3 Crystal Bagi Tanaman, Ini Daftarnya

- Ketika proses penyiraman, disarankan untuk turut menghancurkan daun-daun kering tersebut.

- Daun-daun kering yang ada di dalam karung akan berubah menjadi hitam dengan tekstur seperti pasir pada minggu keempat.

Jika sudah begitu, pupuk siap dipakai.

2. Cara Membuat Kompos dari Daun Kering dan Sisa Sayuran

Langkah membuatnya tergolong mudah dan praktis, silakan ikuti step by step yang disajikan di bawah ini!

Bahan-bahan:

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan