Kapolri Mutasi 17 Kapolres, Berikut Daftarnya
Kapolri, Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo-Istimewa/Bengkuluekspress.-
BACA JUGA:Kapolda Pastikan Kesiapan Pengamanan Pilkada, Kunjungan ke Polresta Bengkulu Ini Arahannya
8. AKBP Derry Indra, Kapolres Tanah Datar Polda Sumbar diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolres Pesisir Selatan Polda Sumbar
9. AKBP Simon Yana Putra, Koorspripim Polda Sumbar diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolres Tanah Datar Polda Sumbar
10. AKBP Heri Supriawan, Kapolres Tanjas Timur Polda Jambi diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolres Muaro Jambi Polda Jambi
11. AKBP Maulia Kuswigaksono, Kasubdit 1 Ditreskrimum Polda Jambi diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolres Tanjab Timur Polda Jambi
12. AKBP Deddy Kurniawan, Kanit 1 Subdit I Onmipidnarkoba Bareskrim Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolres Lampung Utara Polda Lampung
13. AKBP Douglas Mahendrajaya, Dankapal Anggada-7016 Subdit Patroli Air Ditpolair Korpolairud Paharkam Polri diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolres Maros Polda Sulsel
14. AKBP Handoko Sanjaya, Kasubdit 1 Ditreskrimsus Polda Sulut diangkat dalam jabatan baru Kapolres Mongondow Selatan Polda Sulut
BACA JUGA:Kapolri Mutasi 157 Perwira, 10 Diantaranya Kapolres, Berikut Daftarnya
BACA JUGA:Kapolri Mutasi 157 Perwira, 6 Diantaranya kapolda, Berikut Daftarnya
15. AKBP Simon Paulus Sinulingga, Kabagbinopsnal Ditreskrimom Polda Sumut diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolres Tebing Tinggi Polda Sumut
16. AKBP Arfin Fachreza, Kasubdit 3 Ditreskrimum Polda Kaltara diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolres Labuhan Batu Selatan Polda Sumut
17. AKBP Rofikoh Yunianto, Irbid Itwasda Polda Kalsel diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolresta Bulungan Polda Kaltara.
Demikianlah informasi terkait mutasi 17 kapolres yang dilakukan oleh Kapolri baru-baru ini. Kepada para Kapolres selamat bertugas, semoga sukses selalu. (*)