Uban dan Ketombe Hilang, Kenali 6 Manfaat Makan Tauge
Trik Alami Hilangkan Uban, Gunakan Tauge, Begini Caranya-Istimewa/Bengkulu Ekspress-
- Segenggam tauge segar
- 1 sendok teh minyak zaitun (optional, untuk kelembapan ekstra)
BACA JUGA:Kerap Dianggap Sebagai Gulma , Ini Segudang Manfaat Genjer Untuk Kesehatan
BACA JUGA:Jaga Kesehatan Jantung, Konsumsi Buah-buahan Ini
Cara Membuat:
1. Haluskan tauge dengan cara diblender atau ditumbuk hingga berbentuk pasta.
2. Campurkan dengan minyak zaitun jika diinginkan.
3. Oleskan masker tauge ke seluruh rambut, terutama pada area yang banyak tumbuh uban.
4. Diamkan selama 30 menit hingga 1 jam.
5. Bilas dengan air hangat dan shampoo.
Manfaat: Tauge mengandung banyak antioksidan dan vitamin yang dapat merangsang pertumbuhan rambut sehat dan mengurangi kerusakan yang menyebabkan uban.
2. Ramuan Rebusan Tauge
Bahan
- Segenggam tauge
- 2 gelas air