Asrama Haji Pusat Seleksi PPPK, Ini Keterangan Kepala PPIK BKD Provinsi Bengkulu

Kepala Bidang Pemberhentian dan Informasi Kepegawaian (PPIK) Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Bengkulu, Sri Hartika.--

Sebanyak 3.439 peserta di Asrama Haji, 3 orang yang bakal mengikuti seleksi kompetensi PPPK tahap I di Kantor Regional (Kanreg) V Badan Kepegawaian Negara (BKN) Republik Indonesia (RI), Jakarta. Kemudian, juga terdapat 15 orang yang akan mengikuti seleksi kompetensi PPPK tahap I di Universitas Bung Hatta, Padang yang berlangsung 16 Desember 2024. Lalu, ada satu orang masuk kategori P1 (Prioritas 1). Sehingga orang tersebut tidak lagi mengikuti seleksi tahap pertama.

BACA JUGA:Arie Serahkan Kendaraan Operasional Lurah di BU, Ini Pesannya

"Kita minta, jangan sampai ada peserta yang tidak hadir. Karena kalau tidak hadir, bisa langsung gugur," tandas Sri. (Eko Putra Membara)

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan