Pupuk Organik dari Rendaman Air Kedelai, Begini Cara Membuatnya
Pupuk Organik dari Rendaman Air Kedelai, Begini Cara Membuatnya-Istimewa/Bengkuluekspress.-
Harianbengkuluekspress.id - Rendaman air kedelai, yang biasanya dibuang setelah proses pencucian atau perendaman, ternyata memiliki kandungan nutrisi yang penting bagi tanaman.
Adapun kandungan nutrisinya seperti nitrogen, fosfor, dan kalium, semuanya itu bermanfaat bagi tanaman.
Sehingga, pupuk organik sangat bermanfaat untuk pertumbuhan tanaman secara alami.
Sebab, pupuk tersebut ramah lingkungan dan bisa untuk menyuburkan tanaman secara alami.
Adapun cara membuat rendaman air kedelai menjadi pupuk organik cair adalah sebagai berikut:
Bahan-Bahan yang Dibutuhkan:
BACA JUGA:Kulit Rambutan Bisa Dijadikan Pupuk Organik, Begini Cara Membuatnya
BACA JUGA:Pupuk Organik dari Bungkil, Begini Cara Membuatnya
- Air bekas rendaman kedelai.
- Starter mikroorganisme (EM4 atau molase).
- Wadah fermentasi (ember atau botol besar).
- Air bersih (opsional, untuk mencampur).
Langkah-Langkah Pembuatan:
1. Persiapan Rendaman Air Kedelai: