Hotel Santika Kembali Hadirkan Kelas Memasak Anak-anak
Editor: Dendi S
|
Rabu , 08 Jan 2025 - 21:40
Hotel Santika Bengkulu kembali menggelar kelas memasak untuk anak-anak.-IST/BE -
Bagi para orang tua yang ingin mendaftarkan anaknya menjadi peserta bisa langsung menghubungi pihak Hotel Santika. Termasuk bisa menghubungi nomor WhatsApp 08117306004, nomor telepon 0736-25858 atau Direct Message ke official account instagram @hotelsantikabengkulu.
"Jangan lewatkan kesempatan ini. Karena kuota peserta terbatas, pastikan si kecil kesayangan sudah terdaftar," tutup Dian. (151)