Amalkan Doa ini, Insya Allah Sakit Perut Sembuh

Amalan doa untuk menyembuhkan sakit perut-Ilustrasi Istimewa/Bengkulu Ekspress-

Kemudian melanjutkan dengan membaca potongan ayat 57 dari Surat Yasin yang berbunyi:

لَهُمْ فِيهَا فَٰكِهَةٌ وَلَهُم مَّا يَدَّعُونَ

(Lahum fīhā fākihatuw wa lahum mā yadda'ụn) dibaca 7kali dengan satu tarikan nafas.

BACA JUGA: Amalkan Doa ini, Insya Allah Dijauhkan Dari Perbuatan Maksiat

Artinya:

"(Di surga itu mereka memperoleh buah-buahan dan memperoleh apa yang mereka minta),".

Setelah itu, diakhiri dengan membaca potongan ayat 58 dari Surat Yasin yang berbunyi:

سَلَٰمٌ قَوْلًا مِّن رَّبٍّ رَّحِيمٍ

(Salām, qaulam mir rabbir raḥīm) Tiupkan ditangan kanan 3 kali lalu usapkan diperut yang terasa sakit.

Artinya:

"Kepada mereka dikatakan): "Salam", sebagai ucapan selamat dari Tuhan Yang Maha Penyayang),".

Demikianlah amalan doa untuk menyembuhkan sakit perut. Semoga bermanfaat.(*)

 

Tag
Share