Amalkan Doa ini, Insya Allah Dijauhkan Dari Perbuatan Maksiat

Amalan doa agar terlindungi dari perbuatan maksiat-Ilustrasi Istimewa/Bengkulu Ekspress-

HARIANBE - Terkadang ada umat manusia yang tidak sanggup menahan nafsu sahwatnya, sehingga, ia terjerat dalam perbuatan maksiat.

Sebagai seorang muslim, ada amalan doa yang bisa kita panjatkan kepada Allah SWT agar kita dijauhkan dari perbuatan maksiat.

BACA JUGA: Amalkan Doa ini, Insya Allah Diberi Keturunan yang Sholeh dan Sholeha

Adapun amalan doa agar dijauhkan dari perbuatan maksiat adalah sebagai berikut:

1. Allāhumma innā nas’alukat taubata wa dawāmahā, wa na‘ūdzu bika minal ma‘shiyati wa asbābihā, wa dzakkirnā bil khaufi mina qabla hujūmi khatharātihā, wahmilhu alān najāti minhā wa minat tafakkuri fī tharā’iqihā, wamhu min qulūinā halāwata majtabaināhu minhā, wastabdilhā bil karāhati lahā wat thama‘I li mā huwa bi dhiddihā.

Artinya:

"Ya Allah, kepada-Mu kami meminta pertobatan dan kelanggengannya. Kepada-Mu, kami berlindung dari maksiat dan sebab-sebabnya. Ingatkan kami agar takut kepada-Mu sebelum datang bahaya maksiat. Bawakan ketakutan itu untuk menyelamatkan kami dari maksiat dan dari pikiran di jalanan maksiat. Hapuskan kelezatan maksiat yang kami pilih dari hati kami. Gantikan kenikmatan itu dengan rasa tidak suka dan keinginan terhadap lawanan maksiat,".

2.اللَّهُمَّ حَرِّمْنِي لَذَّةَ مَعْصِیَتِكَ، وَارْزُقْنِي لَذَّةَ طَاعَتِكَ.

(Allahumma harrimni ladzdzata ma'shiyatik, warzuqni ladzdzata thoo'atik).

Artinya:

BACA JUGA: Amalkan Doa ini, Insya Allah Dilindungi dari Bencana Gempa

"Ya Allah haramkanlah aku dari merasakan lezatnya maksiat kepada-Mu, dan Karuniakanlah aku merasakan lezatnya taat kepada-Mu),".

3.اللهم خلصنى من اثر النفس والشهوات انك على كل شيء قدير

(Allahumma khollisni min atsarinnafsi was syahawaat innaka 'ala kulli syai in qodir).

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan