Ariyono Gumay Seleksi Calon Wawali, Ini Beberapa Sosok yang Dilirik

Ariyono Gumay--

"Semua itu masih jadi opsi, tetapi karena saya masih anggota partai, tentu kita menjalin komunikasi dengan parpol lain, baik itu partai Golkar, PKS, Demokrat, Gerindra. Kami harap ada titik temu untuk sama-sama mengusung calon Wali kota Bengkulu," jelas Ariyono. 

BACA JUGA:Ogoh - ogoh Pukau Masyarakat BU, Ini Keunikannya

Disisi lain, ia juga telah membentuk tim untuk persiapan jalur perseorangan. Dan diketahui, calon kepala daerah jalur perseorangan harus memenuhi syarat dukungan 7,5 % dari jumlah penduduk yang memiliki hak pilih. Adapun jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT) Kota Bengkulu 270.194 pemilih, maka syarat dukungan minimal 20 ribu KTP.

"Semua kita siapkan karena baik jalur parpol maupun perseorangan sama-sama dibenarkan Undang-undang. Artinya tinggal kita tunggu perkembangan kedepan," pungkasnya. (Medi Karya Saputra) 

Tag
Share