Smartphone Samsung Galaxy M55 5G Segera Meluncur, Segini Harga dan Spesifikasinya

Smartphone Samsung Galaxy M55 5G Segera Meluncur, Segini Harga dan Spesifikasinya-Istimewa/Bengkulu Ekspress-

Harianbengkuluekspress.id - Kabar gembira bagi para pemburu smartphone terbaru. Pasalnya, Samsung akan segera meluncurkan tipe terbarunya yakni Samsung Galaxy M55 5G.

Smartphone terbaru ini diperkirakan harganya hanya sekitar Rp 6.499.000

Smartphone ini merupakan penerus dari smartphone tipe sebelumnya yakni Samsung Galaxy M54 5G. Smartphone ini lebih ramping dari Smartphone Galaxy M54 5G.

Samsung Galaxy M55 5G memiliki prosesor dengan kode nama SM7450. CPU-nya terdiri dari empat core Kryo 770 (2.4 GHz) dan empat core Kyro 770 (1.8 GHz). 

BACA JUGA:Smartphone Oppo Reno8 T, Ini Spesifikasi dan Harganya

BACA JUGA:Smartphone Samsung Galaxy A55 Segera Meluncur, Segini Harga dan Spesifikasinya

Samsung Galaxy M55 5G akan memiliki resolusi layar 1080 x 2400 piksel dan kerapatan piksel 450 DPI. 

Smartphone ini menggunakan baterai berkapasitas 5.000 mAh dan mendukung fitur fast charging 45 W.

Smartphpne ini dipastikan mendukung konektivitas 5G, 4G LTE, Wi-Fi, dan Bluetooth.

Galaxy M54 5G menonjol dalam sektor fotografi dengan kamera 108MP dan dukungan OIS serta VDIS untuk pengambilan video yang lebih lancar. Ditambah dengan baterai 6.000mAh dan pengisian cepat 25W.

Samsung Galaxy M55 5G diharapkan untuk membawa peningkatan signifikan dalam hal ini.

Meskipun desain Galaxy M55 5G mungkin tampak familiar, namun dengan peningkatan spesifikasi yang dijanjikan, perangkat ini dapat menjadi pilihan menarik bagi penggemar Samsung yang mencari smartphone handal dalam segmen harga menengah

Samsung Galaxy M55 5G nampaknya akan mempertahankan desain yang familiar dengan Samsung Galaxy M54 tahun sebelumnya

Dari segi layar, masih terdapat punch hole kamera yang ditempatkan secara simetris di tengah bagian atas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan