Harianbengkuluekspress.id-Bagi warga yang berada di daerah berikut diimbau dapat selalu waspada. Sebab, diprediksi akan terjadi cuaca ekstrem di daerah tersebut.
Sebab, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) ,memprediksi ada sejumlah daerah yang berpotensi mengalami cuaca ekstrem hari ini, Selasa 9 Juli 2024.
Sehingga, dengan adanya peringatan dini dari BMKG ini, warga di daerah tersebut dapat mengantisipasinya jika turun hujan disertai petir dan angin kencang.
Hari ini, Selasa 9 Juli 2024, BMKG memprediksi ada sejumlah daerah yang berpotensi mengalami cuaca ekstrem.
BACA JUGA:Pelayanan Perizinan Online di Mukomuko Terganggu, Ini Penyebabnya
Adapun daerah yang berpotensi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada hari ini, Selasa 9 Juli 2024, yaitu:
- Aceh
- Sumatera Utara
- Sumatera Barat
- Riau
- Kep. Riau
- Bengkulu
- Jambi
- Sumatera Selatan