Cara Menggunakan Lidah Buaya Agar Kulit Wajah Glowing

Lidah Buaya Bisa untuk Awet Muda, Begini Cara Penggunaannya-Ilustrasi Istimewa/Bengkulu Ekspress-

BACA JUGA:Mempertajam Daya Ingat, Manfaat Cokelat Untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA: Kerap Dibuang dan Dianggap Sampah, Ini Khasiat Kulit Jeruk Untuk Kesehatan

Pijat lembut wajah dengan gerakan melingkar selama 1-2 menit. Ini akan membantu gel terserap lebih baik dan memberikan efek relaksasi pada kulit.

Diamkan selama 15-20 menit, biarkan gel bekerja untuk melembapkan dan mencerahkan kulit.

Bilas dengan air hangat setelah itu, lalu lanjutkan dengan pelembap wajah jika diperlukan.

3. Frekuensi Penggunaan

Untuk hasil terbaik, lakukan perawatan ini 2-3 kali seminggu.

Anda juga bisa menggunakan lidah buaya setiap malam sebagai pelembap wajah sebelum tidur jika kulit Anda sangat kering atau kusam.

Demikian cara menggunakan lidah buaya untuk mendapartkan kulit wajah bersih sehat dan glowing,  perawatan yang teratur akan mendapatkan hasil yang maksimal, selamat mencoba. (**) 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan