Disetujui Prabowo, Sistem PPDB Resmi Berubah Jadi SPMB

Mendikdasmen Prof Dr. Abdul Mu'ti MEd -Istimewa/Bengkuluekspress-

BACA JUGA:Buka Dealer PT DIPO Internasional Pahala Otomotif, Fuso Memperkuat Jaringan Penjualan di Kota Bengkulu

Tidak hanya itu, Mendiknas juga menjelaskan bahwa perubahan nama ini sejalan dengan visi Kemendikbud untuk menyediakan pendidikan yang berkualitas untuk semua.

"Karena kami ingin memberikan layanan pendidikan yang terbaik untuk semua. Sistem yang lama (PPDB) memiliki kelemahan yang perlu diperbaiki," bebernya. 

Sehingga SPMB bukan hanya sekedar nama baru, tapi ini adalah sesuatu yang baru dalam dunia pendidikan kita untuk memastikan semua warga negara mendapatkan akses layanan pendidikan terbaik," tandasnya. (**) 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan