Harga Terjangkau, Mobil Listrik Wuling Binguo EV Mampu Menempuh Jarak 410 km

Harga Terjangkau, Mobil Listrik Wuling Binguo EV Mampu Menempuh Jarak 410 km-Edo/ Bengkulu Ekspress-

Untuk memberikan ketenangan untuk konsumen, Binguo EV mendapat jaminan ‘Lifetime Core EV Component Warranty’ yang terdiri dari power battery,

Juga, drive motor, dan motor control unit, gratis AC charging device 7 kW dan aksesori (kaca film, storage box, dan karpet).

BACA JUGA:Mobil Suzuki Swift 2024 Meluncur, Ini Spesifikasi dan Harganya

BACA JUGA:Mobil Listrik Toyota BZ2X, Segini Harga dan Spesifikasinya

Anda juga akan diuntungkan bukan hanya dari harga Binguo EV, tetapi mereka juga akan mendapatkan efisiensi dalam hal biaya kepemilikan yang terjangkau

Yaitu Rp 3,8 jutaan hingga 105.000 km dan garansi umum sampai 3 tahun atau 100.000 kilometer.

Wuling juga Special Ev Charging Device Promo dengan biaya tambahan sebesar Rp 5.000.000 untuk mendapatkan charging device OCPP gratis charging device Non OCPP bagi pemesanan seluruh tipe BinguoEV. (edo)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan