Pancaroba, Salesma Kerap Menyerang Anak-anak, Kenali Penyebab dan Cara Pengobatannya
ilustrasi salesma menyerang anak-anak ditandai dengan bersih-bersin-istimewa/bengkuluekspress-
1. Istirahat cukup
2. Menjaga suhu ruangan tetap sejuk.
3 Selalu memenuhi kebutuhan cairan tubuh
4. Menghindari konsumsi kafein, alkohol
Salesma juga dapat dicegah dengan cara meningkatykan daya tahan tubuh dengan menerapkan gaya hidup sehat seperti :
1. Membiasakan diri cuci tangan dengan air bersih dan sabun, terutama sebelum dan sesudah makan atau ke toilet.
2.Mengonsumsi makanan yang terjaga kebersihannya.
3.Menutup mulut dengan tissue ketika sedang bersin atau batuk.
4.Menggunakan masker saat berada di luar rumah, terutama jika mengunjungi tempat yang ramai.
5.Menggunakan alat pribadi sendiri, usahakan terpisah dengan orang lain.
6.Rajin membersihkan benda–benda yang digunakan bersama saat di rumah.
7.Mengurangi kontak langsung dengan orang yang terinfeksi
itulah penjelasan mengenai salesma, penyebab hingga cara mengobati, kendati bukan penyakit yang membahayakan,
Menjaga daya tahan tubuh tetap sehat menjadi prioritas, sehingga kita dapat selalu hidup sehat, semoga bermanfaat. (**)