Hadapi Piala AFF 2024, 25 Pemain Sudah Dipanggil, Optimis Juara

Minggu 24 Nov 2024 - 15:16 WIB
Reporter : Asrianto
Editor : Asrianto

Harianbengkuluekspress.id- Piala AFF 2024 cabang olahraga sepak bola segera digelar. Piala AFF 2024 akan digelar mulai 8 Desember 2024 hingga 5 Januari 2025.

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong sudah memanggil beberapa pemain andalannya. Hingga saat ini diketahui sebanyak 25 pemain dipastikan dipanggil 

Pada piala AFF 2024, Timnas Indonesia tergabung dalam grup B bersama Myanmar, laos, Filipina dan Vietnam

Adapun ke-25 pemain yang dipanggil untuk menghadapi pertandingan piala AFF yang sebentar lagi akan digelar, yaitu:

BACA JUGA:Pertandingan Perdana Piala AFF Putri 2024, Timnas Indonesia VS Kamboja, Imbang 0:0

BACA JUGA:Piala AFF Putri 2024 Dimulai 23 November, Timnas Indonesia Bawa 26 Pemain, Berikut Daftar Nama-namanya

1. Cahya Supriadi (Bekasi City)

2. Erlangga Setyo (PSPS Riau)

3. Kakang Rudianto (Persib Bandung)

4. Kadek Arel (Bali United)

5. Asnawi Mangkualam (Port FC)

6. M. Iqbal Gwijangge (Barito Putera)

7. Muhammad Ferarri (Persija Jakarta)

8. Dony Tri Pamungkas (Persija Jakarta)

9. Roby Darwis (Persib Bandung)

Kategori :