Kejari Kepahiang Belum Tetapkan Tersangka Kasus Dugaan Korupsi di Setwan, Begini Keterangan Kasi Pidsus

Sabtu 14 Dec 2024 - 22:08 WIB
Reporter : Rewa
Editor : Dendy Supriadi

Ia juga berharap bahwa proses penyidikan tidak berhenti hanya pada pihak-pihak tertentu. 

Semua yang terlibat, termasuk atasan yang berwenang harus diperiksa tanpa pandang bulu. 

"Jika ada bukti kuat, maka semua yang terlibat harus mempertanggungjawabkan perbuatannya," ujarnya.

Di sisi lain, masyarakat Kabupaten Kepahiang kini menanti langkah tegas dari Kejari. Mereka berharap kasus ini dapat segera diungkap secara jelas agar tidak menimbulkan spekulasi liar. 

"Kami hanya ingin keadilan ditegakkan. Jika memang ada yang bersalah, mereka harus dihukum sesuai hukum yang berlaku," kata salah seorang warga yang enggan disebutkan namanya.(999)

 

Kategori :