Pj Wali Kota Pantau Tes CAT CASN , Pastikan Tes Berjalan Aman dan Lancar
Editor: Zalmi Herawati
|
Minggu , 10 Nov 2024 - 21:02
IST/BE Pelaksanaan tes CAT CASN dihari kedua dipantau langsung oleh Pj Wali kota Arif Gunadi untuk memastikan proses berjalan aman dan lancar. --
Untuk diketahui, pemkot memiliki kuota sebanyak 213 formasi. Terbagi beberapa bidang seperti formasi dokter, apoteker, Dinas Kesehatan Kota Bengkulu, Puskesmas, UPTD Laboratorium, Rumah Sakit HD dan Rumah Sakit Tino Galo. Sedangkan formasi untuk tenaga teknis ditempatkan di kantor kecamatan, kelurahan dan OPD. (Medi Karya Saputra)