Perpustakaan Kunci Kesejahteraan, Ini Upaya Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Tingkatkan Literasi Masyarakat

Masyarakat mengunjungi Perpustakaan Daerah Provinsi Bengkulu.-Istimewa/Bengkuluekspress.-
"Kita ingin semua stakeholder di Bengkulu dapat mendukung peningkatan literasi daerah, sehingga kesejahteraan masyarakat semakin meningkat nantinya," tuturnya.
Selain itu, Ia mengatakan, program transformasi perpustakaan berbasis inklusi sosial tidak hanya bertujuan untuk meningkatkan literasi masyarakat. Akan tetapi dapat meningkatkan keahlian dan produktivitas masyarakat, sehingga hidupnya menjadi lebih sejahtera.
"Kita berharap partisipasi dari para stakeholder ini bisa memberikan rekomendasi terbaik untuk mendorong peningkatan inklusi sosial di Provinsi Bengkulu, sehingga masyarakat di Bengkulu semakin sejahtera," tutupnya.(Rewa)