Bank BSI Buka Lowongan Kerja, Butuh 2 Posisi, Ini Syaratnya

Bank BSI Buka Lowongan Kerja, Butuh 2 Posisi, Ini Syaratnya-Istimewa/Bengkuluekspress.-

Harianbengkuluekspress.id-Kabar gembira bagi anda yang ingin bekerja di lembaga perbankan. Pasalnya PT Bank Syariah Indonesia Tbk atau biasa disebut Bank BSI sedang membuka lowongan kerja.

Bank Syariah Indonesia membuka kesempatan lewat program Officer Development Program (ODP) 2024.

Lowongan pekerjaan ini merupakan bagian dari program pengembangan talenta BSI yang diperuntukkan bagi future leaders yang diproyeksikan menjadi pimpinan Bank Syariah Indonesia di masa mendatang.

Posisi yang ditawarkan oleh BSI yakni :

BACA JUGA:Hanyut Saat Mandi Sungai, Pemuda di BU Akhirnya Ditemukan Meninggal Dunia, di Sini Lokasinya

BACA JUGA:Bulan Kemerdekaan, Pertamina Diskon Beli Pertamax Setiap Hari Jumat, Begini Ketentuannya

1. ODP General.

ODP General adalah program ODP yang diperuntukkan untuk jenjang karir baik di Jaringan dan Kantor Pusat dimana kandidat terpilih akan mendapatkan pendidikan terkait perbankan Syariah

Yang meliputi hard skill & soft skill serta fokus pada pengetahuan bisnis dana, pembiayaan, dan bisnis lainnya untuk kemudian akan ditempatkan pada unit kerja di seluruh Indonesia.

2. ODP IT

ODP IT adalah spesialisasi ODP untuk jenjang karir spesialis IT perekrutan pegawai pada level officer yang akan dibekali pengetahuan perbankan Syariah

Yang meliputi hard skill & soft skill serta fokus pada pengetahuan bidang IT untuk kemudian akan ditempatkan pada unit kerja bidang IT BSI.

Adapun syaratnya sebagai berikut:

- Pendidikan: Min S1

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan