Sebelumnya, Ribuan guru SMA/SMK/SLB di provinsi Bengkulu meneluhkan tunjangan profesi guru atau dikenal tunjangan sertifikasi triwulan tiga belum cair.
Tidak hanya itu, Tunjangan Tambahan Penghasilan (Tamsil) khusus bagi Guru Non sertifikasi hingga saat ini pun belum juga diberikan.
Diketahui, besaran tamsil yang dibayarkan per triwulannya Rp 750 ribu, dimana per bulan Rp 250 ribu. Sedangkan besaran tunjangan sertifikasi diberikan tergantung dengan gaji pokok. (**)
Kategori :