Daihatsu Bagikan Tips Merawat Mobil Pasca Liburan

Mekanik Daihatsu memperbaiki kendaraan konsumen. -IST/BE -

Selama perjalanan mudik, kadang Sahabat terpaksa mengisi bahan bakar tidak sesuai dengan kualitas yang direkomendasikan karena ketersediaan bahan bakar di area tersebut. Pastikan Sahabat juga mengecek filter bahan bakar, dan dapat menggantinya bila diperlukan untuk meminimalisir kotoran yang masuk ke dalam komponen ruang bakar.

 

5. Interior dan Filter AC

Pastikan Interior kendaraan Sahabat bersih dari sisa makanan dan minuman di dalam kabin. Lakukan pembersihan secara menyeluruh mulai dari kabin hingga bagasi agar tidak menyebabkan aroma yang tidak sedap dan terhindar dari masuknya serangga ke dalam kabin. Jangan lupa bersihkan saringan udara AC.

Selain pemeriksaan manual secara mandiri, Sahabat juga dapat mempercayakan kendaraan kesayangannya dengan membawa ke bengkel resmi Daihatsu terdekat yang dilengkapi dengan fasilitas lengkap serta teknisi profesional Daihatsu agar kondisi mobilnya tetap prima setelah digunakan dalam perjalanan panjang.(edo)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan