Rekrutmen CPNS 2024 Segera Digelar, 5 Jurusan Ini Berpeluang Lulus, Berikut Daftarnya

Rekrutmen CPNS 2024 Segera Digelar, 5 Jurusan Ini Berpeluang Lulus, Berikut Daftarnya-Ilustrasi Istimewa/Bengkulu Ekspress-

2. Ekonomi

Pengembangan ekonomi digital. Di hampir semua lembaga pasti membutuhkan lulusan ekonomi.

Apalagi jika diimbangi dengan kemampuan digital, pasti peluangnya akan semakin besar.

3. Kesehatan

Dokter dan tenaga medis lainnya. Kesehatan merupakan salah satu kebutuhan dasar masyarakat dijamin oleh negara dan hukumnya wajib.

Peluang yang cukup besar di CPNS 2024 seperti kedokteran, keperawatan, kebidanan, pengobatan tradisional atau epidemiologi.

4. Pendidikan

Tenaga Guru atau Pengajar. Menjadi yang banyak dicari di dalam setiap rekrutmen CPNS. Tak terkecuali CPNS 2024 ini.

Tenaga guru dibutuhkan terutama untuk sekolah yang berada di daerah 3T. Tertinggal, Terdepan dan Tertinggal.

BACA JUGA:Antisipasi Kebakaran, Bupati BS Sarankan Ini Pada Warga

BACA JUGA:Awet Muda Secara Alami, Lakukan 11 Tips Ini

5. Teknologi Informasi

Ilmu Komputer, Teknik Informatika dan Sistem Informasi.

Bergerak di bidang yang berkaitan dengan aktivitas manusia secara digital. Sehingga, jurusan ini akan sangat dibutuhkan.

Demikianlah 5 jurusan yang berpeluang besar lulus pada rekrutmen CPNS dan PPPK tahun ini. Semoga anda yang beruntung. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan