Orang yang Bermental Miskin, Ini Tanda-tandanya

Orang yang Bermental Miskin, Ini Tanda-tandanya-Ilustrasi Istimewa/Bengkulu Ekspress-

Orang yang suka mengeluh bearti tidak tangguh dan tak akan mampu menghadapi segala halangan dan rintangan. Sedangkan orang yang bermental kaya, maka ia tidak mudah mengeluh dan ia orang yang tangguh.

4.Suka Iri Dengki

Orang yang bermental pelit biasanya suka irihati kepada orang lain. Hal itu menandakan pikiran dan kejiwaaan yang tanpa disadarinya terganggu.

BACA JUGA:2 Sahabat di Seluma Saling Bacok, Ternyata Ini Pemicunya

BACA JUGA:Pasar Kaget Diminta Tertib, Ini Kata Asisten II Pemerintah Kota Bengkulu

Tanpa disadari, iri di dalam hatinya akan menghambat diri jadi orang maju dan sukses di masa depan.

5.Selalu Menyia-nyiakan Waktu

Orang yang bermental pelit yakni orang yang suka menyia-nyiakan waktu. Sedangkan orang yang bermental kaya, maka ia selalu memanfaatkan waktu sebaik mungkin untuk hal yang produktif.

Orang yang bermental miskin cenderung menggunakan waktu dengan bersenang-senang tanpa makna.

Demikianlah tanda-tanda orang yang bermental miskin. Jika anda ingin bermental kaya, maka jauhi ke-5 sikap tersebut diatas. (*)

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan