Amalkan Doa Ini, Insya Allah Bayi dan Ibu Sehat
Amalkan Doa Ini, Insya Allah Bayi dan Ibu Sehat-Ilustrasi Istimewa/Bengkulu Ekspress-
Harianbengkuluekspress.id- Setiap pasangan suami istri, tentunya mengharapkan hadirnya anak dalam rumah tangga mereka.
Disaat istri sedang persalinan, tentu hal itu mencemaskan semua orang, termasuk suami. Ada amalan doa yang bisa dibaca suami saat istri sedang persalinan.
Dalam ajaran islam, kita dianjurkan selalu berdoa kepada Allah, agar apa yang menjadi keinginan kita bisa dikabulkannya, termasuk berharap anak dan istri selamat dan sehat saat proses melahirkan.
Sebagai seorang muslim, ada amalan yang bisa dibaca suami, agar persalinan sang istri lancar, ibu dan anak sehat dan selamat.
BACA JUGA:Amalkan Doa Ini, Insya Allah Dikaruniai Anak-anak yang Shaleh dan Shaleha
BACA JUGA:Daihatsu Sigra, Mobil Impian Mertua, Istri Tersenyum Bahagia, Cicilan Rp 1 Juta. Ini Alasannya
Untuk memastikan persalinan berjalan lancar dan ibu terhindar dari bahaya saat melahirkan, Syekh Muhyiddin Abu Zakaria Yahya bin Syaraf al-Nawawi al-Dimasyqi memberikan panduan dalam kitabnya, al-Adzkâr al-Muntakhabah min Kalâmi Sayyid al-Abrâr.
Beliau menyarankan agar suami, saat menanti kelahiran bayi, membaca doa-doa berikut:
1. Ayat Kursi dibaca satu kali.
2. Surat al-A’raf ayat 54.
3. Surat al-Falaq dibaca satu kali.
4. Surat an-Nâs dibaca satu kali.
Selain membaca ayat-ayat di atas, suami juga dianjurkan untuk memperbanyak membaca doa khusus yang ditujukan agar proses persalinan berjalan lancar dan ibu serta bayi berada dalam kondisi sehat dan selamat.
Adapun amalan doanya adalah: