Horee, Tunjangan Sertifikasi dan Tamsil Guru SMA/SMK/SLB Se-Provinsi Bengkulu Sudah Cair

Tunjangan guru cair-Ilustrasi Istimewa/Bengkulu Ekspress-

Pencairan anggaran Rp 35,7 miliar  ditransfer pemerintah pusat pada 14 November lalu telah ditransfer ke masing-masing rekening guru, sesuai dengan proses pengusulan pencairan dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Provinsi Bengkulu telah diterima BPKAD Provinsi.

BACA JUGA: Pembayaran TPG dan Tamsil Guru Tersendat, Begini Respon PGRI Bengkulu

Atas diberikan hak para guru tersebut, menurut Haryadi yang juga Ketua  Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Provinsi Bengkulu itu, tentu tanggungjawab sebagai guru juga wajib ditingkatkan.

Karena pemberian hak tersebut, sebagai bagian untuk mensejahterakan para tenaga pendidika anak bangsa.

"Karena ini bagian dari kesejahteraan, maka kita harap usaha para guru, perjuangannya semakin maksimal mendidik para generasi bangsa," tandasnya. (**)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan