Dinas PMD Dorong Desa Digital, Ini Segudang Manfaatnya

Kepala Dinas PMD Provinsi Bengkulu, Siswanto SSos MSi mendorong semua desa di Provinsi Bengkulu menjadi desa digital.-Istimewa/Bengkulu Ekspress -

Ia mengaku, kesejahteraan masyarakat desa bisa terwujud dengan memanfaatkan dana desa sesuai peruntukannya. Oleh sebab itu, ia meminta agar desa di Bengkulu, dapat memanfaatkan dengan baik dana desa untuk meningkatkan kesejahteraan.

"Desa di Bengkulu diminta memanfaatkan dana desa dengan sebaik-baiknya untuk meningkatkan perekonomian dan kesejahteraan masyarakat desa, apalagi alokasi dana desa tahun ini mencapai Rp 1 triliun lebih," tutupnya. (999)

 

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan