Amalkan Doa ini, Insya Allah Diberikan Keturunan yang Soleh dan Soleha

Rabu 08 Nov 2023 - 06:44 WIB
Reporter : Ary
Editor : Asrianto

HARIANBE - Setiap pasangan suami istri tentunya berharap agar mendapatkan keturunan yang soleh dan soleha.

 

Untuk mendapatkan keturunan yang taat kepada Allah SWT, sebagai umat muslim, teutnya kita akan selalu berdoa kepada Allah agar anak kita menjadi anak yang soleh dan soleha.

BACA JUGA: MKMK Sebut Anwar Usman Terbukti Lakukan Pelanggaran Berat, Ini Sanksinya

 

BACA JUGA: Cegah Konflik Lahan Jelang Pemilu, Polda Bengkulu Gelar FGD

 

Al Qur'an telah mengajarkan kepada kita doa Nabi Ibrahim AS yang memohon keturunan yang tunduk kepada Allah SWT.

 

Dengan mempraktikkan doa Nabi Ibrahim AS yang meminta keturunan yang taat kepada Allah, semoga doa tersebut diterima oleh Allah SWT

 

Inilah doa yang memohon agar kita dan keturunan kita menjadi orang-orang yang taat kepada Allah, seperti yang terdapat dalam Al Qur'an Surat Al Baqarah ayat 128:

 

رَبَّنَا وَاجۡعَلۡنَا مُسۡلِمَيۡنِ لَـكَ وَ مِنۡ ذُرِّيَّتِنَآ اُمَّةً مُّسۡلِمَةً لَّكَ وَاَرِنَا مَنَاسِكَنَا وَتُبۡ عَلَيۡنَا ۚ اِنَّكَ اَنۡتَ التَّوَّابُ الرَّحِيۡمُ

 

(Rabbanaa waj'alnaa muslimaini laka wa min dzurriyyatinaa ummatan muslimatal laka wa arina manasikana watub 'alainaa innaka antat Tawwaabur Rahiim).

Artinya:

Tags : #muslim #islam #dakwah #amalan doa #agar diberi keturunan yang soleh dan soleha
Kategori :

Terkait

Terpopuler

Terkini