Diet Buah Seminggu, Berat Badan Bisa Turun? Ini Tips dan Caranya

Jumat 26 Jul 2024 - 12:12 WIB
Reporter : Endang
Editor : Endang S

Dengan melakukan diet buah seminggu dapat membantu menjaga pencernaan sehat, mengurangi kolesterol, dan menjaga berat badan yang sehat.

3. Peningkatan imunitas

Vitamin C dalam buah-buahan dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh, menjaga tubuh tetap kuat melawan infeksi dan penyakit.

4. Penyehatan jantung

Kandungan antioksidan dalam buah-buahan dapat membantu melindungi jantung dari radikal bebas dan mengurangi risiko penyakit jantung.

BACA JUGA:Dikenal Sugar Apple di Amerika Serikat, Ini Khasiat Buah Srikaya Bagi Kesehatan

BACA JUGA:Dukung PIN Polio, Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu Imbau Hal ini pda Masyarakat Bengkulu

5. Pengurangan berat badan

Diet buah seminggu dapat membantu mengurangi asupan kalori karena buah-buahan biasanya rendah kalori dan penuh dengan air.

 Ada beberapa tips diet cepat, cukup seminggu berat badan turun  jantung tetap sehat. 

1. Variasi buah

Pilih berbagai jenis buah untuk memastikan Anda mendapatkan berbagai nutrisi yang berbeda.

2. Konsumsi dengan kulit

Saat memungkinkan, makan buah dengan kulitnya untuk mendapatkan lebih banyak serat dan nutrisi.

3. Hindari gula tambah

Jika Anda memilih buah kalengan atau olahannya, pastikan untuk memilih produk yang tidak ditambahkan gula.

Kategori :