CPNS Benteng 2024, 357 Pelamar TMS Ajukan Sanggahan, Segini yang Jadi MS

Kabid Pengadaan, Pemberhentian dan Informasi (PPI), BKPSDM Benteng, Mashuri SE MM-Bakti/Bengkuluekspress-

BACA JUGA:Bupati Mukomuko Upayakan Pelamar CPNS yang TMS Bisa Ikut Tes, Ini Alasannya

Hanya saja, dari total  formasi yang tersedia, sebanyak 28 formasi bakal mengalami kekosongan karena tak ada pelamar yang mendaftar.

Meliputi, 2 formasi perekam medis pada Dinas Kesehatan, 1 formasi untuk pengelola keprotokolan, 1 formasi untuk dokter gigi ahli pertama, 8 formasi Arsiparis terampil,

Kemudian, 9 formasi Arsiparis ahli pertama, 4 formasi analisis kebijakan ahli pertama dan 2 formasi untuk pengembang teknologi pembelajaran ahli pertama.(Bakti)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan