Digunakan Sebagai Bumbu Rempah, 6 Manfaat Lengkuas Untuk Kesehatan

Kamis 21 Nov 2024 - 16:57 WIB
Reporter : Endang
Editor : Endang S

Salah satu antioksidan dalam rempah-rempah ini adalah polifenol dapat meningkatkan daya ingat, melindungi tubuh dari degradasi mental, diabetes tipe 2, hingga penyakit jantung.

BACA JUGA:Air Rebusan Daun Salam, Ini Khasiatnya Bagi Kesehatan

BACA JUGA:Daun Salam Bisa untuk Menjaga Kesehatan Paru-paru, Begini Resepnya

3. Meningkatkan kesuburan pria

Beberapa bukti ilmiah menunjukkan bahwa rimpang lengkuas dapat meningkatkan kesuburan pria.

4. Membantu meredakan stres dan kecemasan 

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa lengkuas memiliki efek menenangkan yang dapat membantu mengurangi kecemasan dan stres. Melawan peradangan dan nyeri

Manfaat lengkuas lainnya dapat mengurangi rasa sakit dan peradangan, atau peradangan pada tubuh.

Studi tabung reaksi telah menemukan bahwa ekstrak lengkuas mengurangi pelepasan bahan kimia dan enzim yang terkait dengan peradangan.

5.Mendukung Kesehatan Otak

Manfaat Lengkuas juga termasuk mendukung kesehatan otak karena berpotensi meningkatkan kewaspadaan dan konsentrasi.

BACA JUGA: Kerap Dibuang dan Dianggap Sampah, Ini Khasiat Kulit Jeruk Untuk Kesehatan

BACA JUGA:Kesehatan Bisa Diketahui dari Urine, Ini Tanda-tandanya yang Tidak Sehat

Beberapa bukti ilmiah telah menemukan bahwa rempah-rempah ini dapat meningkatkan kadar dopamin, hormon di otak yang memengaruhi suasana hati seseorang.

6. Membantu menurunkan Berat Badan 

Beberapa studi menunjukkan bahwa lengkuas dapat membantu meningkatkan metabolisme tubuh dan pembakaran lemak, yang berpotensi mendukung upaya penurunan berat badan.

Kategori :