Kanwil Kemenag Bengkulu Terima Penghargaan Koordinasi Layanan Terbaik III Tingkat Nasional

Kemenag Provinsi Bengkulu meraih layanan terbaik ke-3 Nasional-Istimewa/Bengkulu Ekspress-

HARIANBE- Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Bengkulu memperoleh penghargaan dari Kementerian Agama RI sebagai terbaik ketiga  nasional.

Penghargaan yang diterima kategori Kepala Bidang PAI/PAKIS/Pendis dengan Koordinasi  Layanan Terbaik dengan Pemerintah Daerah pada 2022 dan 2023.

BACA JUGA: Peduli PPG PAI, Kemenag Beri Penghargaan Kepada Pemda, Ini Daftar Penerimanya

BACA JUGA: Jamaah Tidak Memenuhi Syarat Istithaah Kesehatan Haji, Ini Kriterianya

Ada 10 penerima penghargaan di kategori  ini, yakni  tahun 2022 ada 5 kanwil kemenag dan tahun 2023 juga 5 kanwil Kemenag. 

Kanwil Kemenag Bengkulu mendapat penghargaan layanan terbaik dengan Pemerintah Daerah  pada tahun 2022,

Dimana peringkat pertama diraih Kanwil Kemenag Aceh  dengan jumlah penerima bantuan PPG PAI sebanyak  515, dengan nominal Rp 2,575,000,000

2, posisi kedua  diraih Kalimantan Timur, jumlah penerima bantuan 389, dengan jumlah bantuan Rp 1,945,000,000

3. posisi ketiga  Bengkulu, jumlah penerima bantuan 340, dengan jumlah bantuan Rp 1,700,000,000

4, Posisi ke empat diraih  Jawa Barat, jumlah penerima bantuan 330 1,650,000,000

5. Dan posisi kelima  diraih Jawa Tengah, jumlah penerima bantuan 303 1,515,000,000. 

 

Sementara ditahun Tahun 2023 Layanan terbaik diberikan kepada 

1. Jawa Barat, jumlah penerima bantuan 1,476, dengan jumlah bantuan Rp 7,380,000,000

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan